Susah Mengatasi Flek Hitam di Wajah? Cukup Gunakan Masker Bengkoang, Begini Cara Buat dan Aturan Pakainya

Susah Mengatasi Flek Hitam di Wajah? Cukup Gunakan Masker Bengkoang, Begini Cara Buat dan Aturan Pakainya

Susah Mengatasi Flek Hitam di Wajah? Cukup Gunakan Masker Bengkoang, Begini Cara Buat dan Aturan Pakainya--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Manfaat masker bengkoang untuk wajah yang terakhir adalah ampuh mencegah penuaan dini. Kandungan kalium yang dimilikinya dapat menyamarkan bintik-bintik penuaan akibat paparan sinar matahari.

Selain itu, kandungan ini juga mampu memberikan kelembapan dan menghidrasi sel-sel kulit, sehingga wajah tampak awet mudah jauh dari tanda-tanda penuaan.

Tidak hanya itu, kandungan vitamin C yang dimiliki bengkoang juga ampuh melawan radikal bebas penyebab utama kerusakan di kulit.

BACA JUGA:Geng Motor Berulah di Jalan Enggano Kota Bengkulu, Bawa Sajam Sambil Lempar Batu ke Rumah Warga

BACA JUGA:6 Manfaat Tanaman Okra untuk Kesehatan Kulit, Bisa Tenangkan Kulit Kemerahan

Menggunakan bengkoang secara rutin dapat memperbaiki kerusakan tersebut. Menambahkan endapan beras akan memberikan hasil yang lebih optimal.

Berikut cara membuat masker bengkoang dan beras.

  • Parut satu buah bengkoang yang sudah dikupas dan dicuci
  • Peras parutan bengkoang tersebut
  • Diamkan sampai sari bengkoang mengendap
  • Blender segenggam beras 
  • Diamkan sampai mengendap
  • Campuran air endapan beras dengan endapan bengkoang.
  • Oleskan masker ke wajah
  • Diamkan selama 15 menit
  • Cuci wajah sampai bersih

BACA JUGA:Nestapa Pemulung di Kota Bengkulu, Uang Rp3 Juta untuk Bayar Sekolah Anak Digasak Maling

BACA JUGA:Bantu Dukung Kesehatan Mata, Ini 5 Manfaat Tanaman Okra untuk Kesehatan Tubuh

Demikian informasi mengenai cara membuat masker bengkoang dan bagaimana aturan pakainya. Dapatkan wajah mulus tanpa flek hitam ketika rutin digunakan. Semoga membantu dan bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: