KPU

Ini 8 Manfaat Daun Basil Dalam Mengatasi Masalah Kesehatan, Rempah Sehat Aman Dikonsumsi

Ini 8 Manfaat Daun Basil Dalam Mengatasi Masalah Kesehatan, Rempah Sehat Aman Dikonsumsi

Ini 8 Manfaat Daun Basil Dalam Mengatasi Masalah Kesehatan, Rempah Sehat Aman Dikonsumsi--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Kandungan Gizi Daun Basil

Daun basil diketahui mengandung beragam kandungan gizi baik untuk kesehatan tubuh. Daun basil mengandung serat, vitamin, antioksidan hingga senyawa aktif yang berguna dalam mengatasi masalah kesehatan.

BACA JUGA:PKS Mukomuko Targetkan Kemenangan Rohidin-Meriani di Pilgub Bengkulu 2024

BACA JUGA:Lagi Salat Subuh, Motor Warga Kota Bengkulu Digasak Maling Saat Terparkir di Depan Masjid

Dibawah ini kandungan gizi daun basil yang dapat kamu ketahui.

  • Kalori: 23 kcal
  • Protein: 3.15 g
  • Lemak: 0.64 g
  • Karbohidrat: 2.65 g
  • Serat: 1.6 g
  • Gula: 0.3 g
  • Vitamin A: 5275 IU
  • Vitamin C: 18.0 mg
  • Vitamin K: 414.8 µg
  • Vitamin B6: 0.155 mg
  • Folat (Vitamin B9): 68 µg
  • Vitamin E: 0.80 mg
  • Riboflavin (Vitamin B2): 0.076 mg
  • Niacin (Vitamin B3): 0.902 mg
  • Thiamin (Vitamin B1): 0.034 mg
  • Kalsium: 177 mg
  • Zat Besi: 3.17 mg
  • Magnesium: 64 mg
  • Fosfor: 56 mg
  • Kalium: 295 mg
  • Mangan: 1.148 mg
  • Tembaga: 0.385 mg
  • Seng: 0.81 mg

BACA JUGA:Daun Basil Aman Dikonsumsi Semasa Kehamilan, Ini 7 Khasiatnya Bagi Ibu Hamil

BACA JUGA:Pujakesuma Bengkulu Dukung Paslon DISUKA, Sebut Bisa Mengayomi Semua Budaya di Kota Bengkulu

Dengan kandungan tersebut, daun basil sering digunakan sebagai bahan pengobatan tradisional untuk mengatasi radang tenggorokan, flu, hingga kardiovaskular.

Selain itu karena aromanya yang kuat, basil sering pula digunakan sebagai aroma terapi yang dapat menenangkan pikiran.

BACA JUGA:Triwulan Akhir, Kabupaten Seluma Dapat Bantuan 293 Rumah Layak Huni

BACA JUGA:7 Rutinitas Sehari-hari Bikin Gula Darah Tinggi, Nomor 1 Jadi Pemicu Utama

Manfaat Daun Basil untuk Kesehatan

Dilihat dari kandungan gizi daun basil, inilah 8 manfaat daun basil untuk mengatasi masalah kesehatan.

1. Mendukung Kesehatan Hati

Daun basil bersifat detoksifikasi yang berguna mendukung kesehatan hati. Seperti yang diketahui, hati adalah salah satu organ dalam tubuh yang memegang peranan penting, yakni proses metabolisme.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: