KPU

Ini 6 Manfaat Seledri untuk Kecantikan, Cerahkan Kulit hingga Jadi Agen Detoksifikasi

Ini 6 Manfaat Seledri untuk Kecantikan, Cerahkan Kulit hingga Jadi Agen Detoksifikasi

Ilustrasi. Ini 6 manfaat seledri untuk kecantikan, cerahkan kulit hingga jadi agen detoksifikasi--(Sumber : Doc/BETV)

Dengan rutin mengonsumsi seledri atau menggunakan minyak seledri sebagai perawatan rambut, maka kesehatan rambut bisa meningkat sehingga membuatnya lebih kuat dan berkilau.

BACA JUGA:BPBD Kota Bengkulu Siagakan 20 Personel, Antisasipasi Bencana Saat Pilkada

BACA JUGA:KPU Atur Batasan Kampanye di Medsos, Jumlah Akun hingga Ketentuan yang Dilarang

5. Menjaga Keseimbangan Minyak pada Kulit

Seledri juga memiliki sifat diuretik yang membantu mengeluarkan racun dari dalam tubuh. 

Dengan mengurangi jumlah racun, maka seledri dapat membantu menjaga keseimbangan minyak pada kulit. 

Kulit yang tidak berminyak cenderung lebih sehat dan tidak rentan terhadap jerawat. 

Dengan begitu, mengonsumsi seledri dapat berkontribusi pada kulit yang lebih bersih dan terawat.

BACA JUGA:Manfaat Lain Konsumsi Air Kelapa bagi Kesehatan Rambut, Ampuh Mengurangi Ketombe

BACA JUGA:Cuaca Ekstrem, Dinas Perikanan Seluma Imbau Nelayan Tak Melaut

6. Membantu Detoksifikasi


--(Sumber : iStockPhoto)

Kandungan antioksidan dalam seledri berfungsi juga berfungsi untuk membantu detoksifikasi tubuh. 

Dengan mengeluarkan racun, seledri dapat membantu meningkatkan sirkulasi darah dan mendukung regenerasi sel-sel kulit. 

Hasilnya, kulit akan tampak lebih segar dan muda. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: