Jitu Angkat Sel Kulit Mati, Ini 7 Manfaat Ekfoliasi untuk Wajah
Jitu Angkat Sel Kulit Mati, Ini 7 Manfaat Ekfoliasi untuk Wajah--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BACA JUGA:12 November, 10 Pasang Calon Pengantin di Kota Bengkulu Ikut Nikah Balai Gratis
BACA JUGA:Dua Bulan Terakhir, Tidak Ada Penambahan Kasus Stunting di Kota Bengkulu
Eksfoliasi fisik merupakan proses pengangkatan sel kulit mati menggunakan peralatan, seperti scrub, sikat atau spons. Prosesnya dilakukan secara manual yakni dengan cara menggosok gosoknya secara perlahan.
Bahan-bahan yang sering digunakan untuk mengeksfoliasi wajah biasanya pakai bahan alami. Bahan-bahan yang sering digunakan dalam scrub adalah butiran halus dari gula, garam, atau bahan-bahan alami lain.
BACA JUGA:Bikin Kulit Wajah Lebih Kencang, Ini Manfaat Konsumsi Buah Pisang bagi Kecantikan
BACA JUGA:DPRD Provinsi Bengkulu Gelar RDP dengan MKKS Bahas Polemik Ijazah
Berbeda dengan eksfoliasi kimiawi. Proses eksfoliasi kimiawi ini menggunakan bahan kimia seperti asam alfa hidroksi (AHA), asam beta hidroksi (BHA), atau enzim untuk melarutkan dan menghilangkan sel-sel kulit mati.
Eksfoliasi kimiawi lebih lembut dan cocok untuk berbagai jenis kulit, termasuk kulit sensitif.
Lantas, apa saja manfaat eksfoliasi bagi kulit di wajah? Berikut adalah manfaat utama eksfoliasi bagi wajah, diantaranya:
BACA JUGA:Salah Satu Pejabat Bengkulu Tengah Diduga Terlibat Penerbitan SK Fiktif Peserta PPPK
BACA JUGA:Warga Seluma Dukung Paslon Romer, Sebut Rohidin Mersyah Pemimpin yang Ramah
Manfaat Eksfoliasi untuk Wajah
1. Mencerahkan Kulit
Manfaat eksfoliasi bagi kecantikan wajah yang pertama adalah mencerahkan. Mencerahkan kulit menjadi tujuan utama dari eksfoliasi.
Eksfoliasi membantu menghilangkan sel kulit mati yang bisa membuat kulit terlihat kusam. Dengan mengangkat lapisan ini, kulit terlihat lebih cerah dan segar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: