Netralkan Kadar Asam Urat dengan 5 Minuman Sederhana Ini, Cek Apa Saja di Sini
Netralkan Kadar Asam Urat dengan 5 Minuman Sederhana Ini, Cek Apa Saja di Sini--(Sumber Foto: Doc/BETV)
Jahe mengandung zat antioksidan yang mampu mengatasi peradangan juga meredkan begkak akibat asam urat.
Membuat air jahe untuk pun tidaklah sulit. Cukup tambahkan irisan jahe sekitar 2,5 cm ke dalam air, diamkan selama 5-10 menit, kemudian minum. Konsumsi ramuan ini secara rutin untuk menghilangkan kadar asam urat yang menumpuk dalam tubuh.
BACA JUGA:Kapal Pesiar 'Le Jacques Cartier' Bersandar di Kota Bengkulu, Bawa Ratusan Wisatawan Mancanegara
BACA JUGA:KPU Kota Bengkulu Catat Ada 414 Pemilih Tambahan Jelang Hari Pemilihan
5. Teh Hijau
Minuman sehat penurun asam urat yang dapat dikonsumsi selanjutnya adalah teh hijau.
Sebagian orang mungkin sudah sering mendengar khasiat teh hijau untuk kesehatan, termasuk menurunkan kadar asam urat dalam tubuh.
Sebuah studi yang dipublikasikan di Journal of Ethnopharmacology mengungkapkan jika kandungan polifenol pada teh hijau dapat menurunkan kadar asam urat dengan cara mengurangi produksi senyawa tersebut dalam tubuh.
Selain itu, kandungan antioksidan pada teh hijau juga bisa membantu meredakan peradangan yang dipicu oleh asam urat.
BACA JUGA:Mau Makan Nasi dengan Sensasi yang Berbeda? Yuk Buat Nasi Bakar, Ini Resep dan Bahan Bakunya
6. Jus Timun
Berikutnya minuman sehat untuk penderita asam urat yang bagus untuk dikonsumsi adalah jus timun.
Dikutip dari Times of India, ramuan jus timun dan air jeruk nipis dapat membantu membersihkan hati dan ginjal, serta mengurangi kadar asam urat dalam darah.
Kandungan kalium dan fosfor pada timun dapat mendetoks ginjal serta meningkatkan fungsi organ tersebut dalam menyaring dan mengeluarkan racun dari dalam tubuh.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: