Dehidrasi Bisa Hilang dengan Minuman Ini, Baik bagi Kesehatan Tubuh, Yuk Cobain

Ilustrasi. Dehidrasi bisa hilang dengan minuman ini, baik bagi kesehatan tubuh, yuk cobain.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BACA JUGA:5 Manfaat Serai untuk Kesehatan yang Perlu Kamu Ketahui, Bisa Jadi Agen Detox Tubuh Dari Racun
Dilansir dari laman alodokter, berikut beberapa minuman sehat yang perlu diketahui dan aman bagi tubuh.
Minuman sehat yang dapat mencegah dehidrasi
1. Sport Drink
Minuman sehat lainnya yakni sport drink. Minuman ini bisa kamu jumpai di minimarket terdekat dan menjadi salah satu minuman untuk mencegah dehidrasi.
Selain itu, minuman ini juga memiliki kandungan kalium, kalsium, magnesium, dan garam yang punya manfaat dapat mengembalikan cairan tubuh dengan cepat.
Beberapa minuman sport drink ini juga punyak kandungan vitamin dan karbohidrat yang aman dicerna tubuh.
Hanya saja kamu perlu memperhatikan jumlah mengonsumsinya. Sebab minuman ini mengandung gula tinggi.
BACA JUGA:Air Rebusan Serai Tawarkan 6 Khasiat Ini untuk Kesehatan, Salah Satunya Redakan Nyeri Sendi
BACA JUGA:Kaya Nutrisi, Ini 6 Manfaat yang Ditawarkan Daun Pohpohan untuk Kesehatan
2. Infused water
Tidak hanya susu, untuk mencegah dehidrasi kamu juga bisa mengonsumsi infused water.
Minuman tersebut dibuat dengan air campuran potongan buah-buahan segar serta rempah-rempah yang bisa membantu mencegah dehidrasi.
Kemudian, minuman tersebut juga bisa meningkatkan energi, mendukung penurunan berat badan, membantu pembuangan racun maupun detoks, sampai memperbaiki suasana hati.
Kamu dapat memilih buah maupun rempah-rempahan yang bisa dipakai untuk membuat infused water, seperti lemon, semangka, jeruk, stroberi, apel, jeruk nipis, daun mint, daun basil, bahkan kayu manis.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: