5 Perbedaan Mentega dan Margarin yang Perlu Kamu Ketahui, Jangan Salah Lagi!

5 Perbedaan Mentega dan Margarin yang Perlu Kamu Ketahui, Jangan Salah Lagi!

Ilustrasi. 5 perbedaan mentega dan margarin yang perlu kamu ketahui, jangan salah lagi!--(Sumber : Doc/BETV)

Biasanya, mentega akan memberikan rasa yang lebih kaya, sementara margarin sering digunakan sebagai alternatif rendah lemak. 

Maka dari itu, penting untuk memahami karakteristik keduanya agar dapat membuat pilihan yang tepat dalam memasak dan memanggang.

Secara lebih rinci, berikut beberapa perbedaan mentega dan margarin yang telah BETV rangkum untuk dapat kamu simak dalam artikel ini. 

BACA JUGA:Cukup Konsumsi Jahe Ini Ampuh Kurangi Morning Sickness Ibu Hamil, Cek Manfaatnya di Sini

BACA JUGA:KPU Kota Bengkulu Jelaskan Penyebab Wali Kota Terpilih Belum Dilantik 6 Februari 2025

Perbedaan Mentega dan Margarin 

1. Bahan Dasar


--(Sumber : iStockPhoto)

Perbedaan antara mentega dan margarin yang pertama datang dari bahan dasar dalam pembuatan keduanya. 

Mentega terbuat dari lemak susu sapi yang dikocok hingga menghasilkan krim yang padat sehingga proses ini menghasilkan produk alami yang kaya akan rasa dan aroma khas. 

Sementara itu, margarin dibuat dari minyak nabati, seperti minyak kelapa sawit atau kedelai, yang diolah melalui proses hidrogenasi. 

BACA JUGA:Cukup Konsumsi Jahe Ini Ampuh Kurangi Morning Sickness Ibu Hamil, Cek Manfaatnya di Sini

BACA JUGA:KPU Kota Bengkulu Jelaskan Penyebab Wali Kota Terpilih Belum Dilantik 6 Februari 2025

Proses ini membuat margarin memiliki tekstur mirip mentega, tetapi dengan rasa yang lebih netral.

Bahan dasar ini juga memengaruhi nilai gizi keduanya sehingga mentega mengandung kolesterol karena berasal dari hewan, sementara margarin tidak mengandung kolesterol tetapi bisa memiliki lemak trans, tergantung pada proses pembuatannya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: