Punya Jenis Kulit Kering? Pakai Aja Minyak Zaitun, Ini Manfaat Lainnya!

Minggu 21-05-2023,17:43 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

Selain itu, minyak zaitun juga mengandung kolin dan antioksidan misal flavonoid dan polifenol.

Berikut ini sejumlah manfaat minyak zaitun untuk kesehatan tubuh, diantaranya:

BACA JUGA:Masya Allah, Ini 3 Amalan Agar Tidur Dijaga Malaikat, Terhindar dari Gangguan Setan Sepanjang Malam!

1. Bisa menurunkan kadar kolesterol

Minyak zaitun bisa digunakan sebagai pengganti asupan lemak jenuh atau lemak yang berasal dari hewan.

Dalam hal ini dapat menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) bagi penderita kolesterol tinggi.

BACA JUGA:5 Komisioner KPU Provinsi Bengkulu Terpilih Periode 2023-2028 Resmi Diumumkan

Selanjutnya, untuk membuat jantung menjadi lebih sehat bisa menggunakan minyak zaitun, sehingga mampu meningkatkan kadar kolesterol baik.

Ada juga minyak sehat lain, selain minyak zaitun yakni minyak kanola, dan minyak kelapa murni, yang juga memiliki manfaat sama.

2. Bisa mencegah pertumbuhan sel pada kanker

BACA JUGA:Masya Allah! Inilah 9 Golongan Manusia yang Didoakan Malaikat, Kamu Termasuk?

Zat yang bisa mencegah serta memperbaiki kerusakan sel yang diakibatkan paparan radikal bebas adalah antioksidan.

Kemudian, antioksidan ini diketahui bisa mencegah dan menghambat pertumbuhan pada sel kanker.

Dengan pola makan yang sehat menggunakan minyak zaitun, hal inilah yang bisa meningkatkan kadar antioksidan dalam tubuh.

BACA JUGA:Pria Paruh Baya Ditemukan Tewas di Pantai Panjang Bengkulu

3. Dapat mengontrol tekanan darah

Kategori :