Pencairan bansos BPNT kali ini merupakan bansos alokasi Juli, Agustus dan September 2023.
BACA JUGA:TPG Triwulan 1 dan 2 Cair di Wilayah Ini, Sudah Cek Rekening? Guru Full Senyum
Penerima manfaat (KPM) akan menerima bantuan sebesar Rp600.000 untuk alokasi 3 bulan dan Rp400.000 untuk alokasi 2 bulan.
Perbedaan ini dilihat dari akses para KPM. Jika akses mudah maka bansos BPNT tahap 3 disalurkan melalui KKS (Kartu Keluarga Sejahtera), dan itu akan disalurkan per 2 bulan sekali, sehingga sekali pencairan penerima akan mendapatkan dana Rp400.000.
BACA JUGA:Kapan CPNS 2023 Dibuka? Cek Jadwal Terbarunya
Untuk KPM dengan akses sulit, maka bansos BPNT tahap 3 akan disalurkan melalui PT Pos Indonesia.
Bantuan akan disalurkan per 3 bulan sekali, sehingga penerima akan mendapatkan dana Rp600.000.
Perbulan KPM menerima bantuan dari pemerintah dengan besaran Rp200.000.
BACA JUGA:Kapan CPNS 2023 Dibuka? Cek Jadwal Terbarunya
Apabila ditotal, dalam satu tahun KPM akan mendapatkan bantuan hingga Rp2.400.000.
Pemerintah sebelumnya sudah menunjuk PT Pos Indonesia dan Bank Himbara (BRI, BNI, BSI, dan Mandiri) sebagai lembaga penyalur bantuan sosial ini.
BACA JUGA:Kabar Terbaru Bansos PKH Tahap 3, Begini Cara Mencairkan Bantuan Via Pos, Dapat Hingga Rp3.000.000
Penyaluran melalui kantor pos, KPM akan mendapatkan anggaran bansos per 3 bulan yang telah disah oleh oleh Kemensos RI melalui surat resmi.
Pencairan pun bisa dilakukan melalui Kantor Pos Indonesia, tentunya yang berada di daerah tempat penerima berasal.
Bansos BPNT tahap 3 Rp600.000 diambil melalui Kantor Pos.