Cek Jadwalnya di Sini! Bansos BPNT Tahap 6 2023 Bakal Cair Lagi Bulan Ini, Bersiap Bawa Pulang Rp400.000

Jumat 08-12-2023,13:07 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

BETVNEWS - Cek Jadwalnya di sini! Bansos BPNT tahap 6 cair lagi bulan ini kepada KPM yang masih terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Bagi kamu yang masih terdaftar di DTKS Kemensos, bersiaplah untuk membawa pulang bantuan dengan nominal Rp400 ribu.

Bansos BPNT Rp400 ribu merupakan bantuan alokasi 2 bulan terakhir yakni November dan Desember 2023.

BACA JUGA:Cair Hari Ini, Auto Dapat Bansos BPNT 2023 Tahap 6, Segera Cek Status Penerima KKS Lewat Online

Nominal bantuan tersebut akan serentak masuk melalui kartu keluarga sejahtera (KKS) atau rekening KKS, sehingga dapat dicairkan sekaligus.

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) adalah program bantuan yang ditujukan bagi masyarakat dengan kategori rentan perekonomiannya.

BACA JUGA:Bansos BPNT Tahap 6 Car Rp600 Ribu, Cek Penerima Terbaru BLT Hanya di Website Ini

Bansos BPNT disalurkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang memenuhi semua persyaratan dan telah ditentukan oleh pemerintah.

Mengingat tidak semua masyarakat miskin dapat menerima bansos Kemensos dan hanya orang terpilih dan layak saja yang mendapatkan BPNT.

BACA JUGA:Cair Hari Ini! Cek BLT Rp600 Ribu di cekbansos.kemsnso.go.id, Pastikan Jadwal Penyalurannya

Untuk itu, pastikan keluarga penerima manfaat memenuhi semua persyaratan berikut ini.

1. Merupakan Warga Negara Indonesia (WNI) yang terdaftar secara resmi di Dukcapil Pemerintah.

2. Terdaftar sebagai kelompok keluarga miskin atau rentan dalam sistem Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS.

3. Bukan dari golongan yang bekerja di pemerintahan, seperti PNS, ASN, TNI dan Polri. 

4. Tidak memiliki pekerjaan tetap atau menjadi korban PHK selama pandemi Covid-19.

Kategori :