7 Ide Lomba 17 Agustus untuk Bapak-bapak, Nomor 5 Gendong Istri, Cek yang Lain

Sabtu 10-08-2024,21:29 WIB
Reporter : Merita
Editor : Wizon Paidi

BETVNEWS  -  Gendong istri termasuk salah satu ide lomba 17 Agustus untuk bapak bapak, yuk simak ulasan selengkapnya di sini.

 

17 Agustus menjadi hari yang istimewa setiap tahunnya bagi masyarakat Indonesia karena memperingati Indonesia merdeka.

Sudah menjadi tradisi masyarakat Indonesia setiap tahunnya untuk memperingati hari kemerdekaan dengan mengadakan lomba.

Ada banyak cabang lomba yang dimainkan pada 17 Agustus dan dapat diikuti oleh berbagai kelompok termasuk bapak-bapak.

BACA JUGA:3 Bandar Narkoba Dibekuk Bersamaan di Kampung Bahari Kota Bengkulu

BACA JUGA:Program Pekan Imunisasi Nasional di Kaur Capai 99,87 Persen

Lomba 17 Agusrus dilakukan sebagai bentuk kegembiraan dan rasa syukur atas merdekanya bangsa Indonsia dari penjajahan.

Selain itu, Perlombaan juga dilakukan dalam rangka mengenang jasa para pahlawan yang sudah berjuang untuk menang melawan para penjajah.

Salah satu ide lomba 17 Agustus untuk bapak-bapak adalah ngedot susu. Perlombaan ini akan sangat lucu dan menyenangkan.

Selain itu, sepeda lambat, estafet air, joget kursi, gendong istri dan tarik tambang di dalam kolam bisa menjadi ide untuk lomba 17 Agustus kusus bapak-bapak.

Melansir dari katadata.co.id, berikut ide lomba 17 Agustus untuk bapak-bapak yang lucu dan menyenangkan.

BACA JUGA:Resep Asinan Kelengkeng Kekinian Ini Patut Kamu Coba, Pedas Gurih dan Segarnya Nampol

BACA JUGA:3 Dampak Negatif Mengonsumsi Kelengkeng Terlalu Banyak, Salah Satunya Memicu Tingginya Kadar Gula

1. Sepeda lambat

Kategori :