Dikenal Pahit, Ini 6 Khasiat Sambiloto untuk Kesehatan Tubuh

Senin 12-08-2024,20:31 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan


--(Sumber Foto: iStockPhoto)

Tanaman sambiloto ini bermanfaat untuk meringankan flu sehingga dapat dikonsumsi jika kamu tengah mengalami masalah kesehatan yang satu ini. 

Sambiloto dapat meringankan gejala flu seperti sakit tenggorokan, pilek, batuk, dan juga bersin-bersin. 

Bukan hanya itu, sambiloto juga dapat mempercepat proses penyembuhan berkat sifat antivirus dan juga antiradang yang ada di dalamnya. 

BACA JUGA:H-15 Jelang Pendaftaran, PDI-P Belum Berikan Rekom untuk Bacakada Seluma

BACA JUGA:6 Ide Hadiah Lomba 17 Agustus yang Menarik, Nomor 5 Kesukaan Ibu-ibu, Cek Sekarang

2. Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Sambiloto juga berkhasiat untuk meningkatkan kekebalan tubuh sehingga baik dikonsumsi agar tubuh terhindar dari penyakit. 

Tanaman ini bekerja dengan membantu memperbaiki dan juga merangsang kinerja dari sel darah putih di dalam tubuh. 

Hal inilah yang meningkatkan kekebalan tubuh sehingga tubuh dapat melawan patogen penyebab penyakit secara optimal. 

Manfaat yang satu ini juga dapat menjadi salah satu cara efektif dalam mendeteksi dan juga menghambat perkembangan sel kanker di dalam tubuh. 

BACA JUGA:7 Camilan Sehat Ini Dapat Kamu Konsumsi di Malam Hari, Mulai dari Keju hingga Smoothie Sayuran

BACA JUGA:Ampuh Atasi Beragam Jenis Penyakit, Ini Cara Olah Brotowali sebagai Obat Tradisional

3. Meringankan Demam


--(Sumber Foto: iStockPhoto)

Bukan hanya meringankan flu, sambiloto juga dapat membantu untuk meringankan demam yang biasanya terjadi karena infeksi, baik karena bakteri atau virus. 

Kategori :