Awas! Ini 6 Efek Samping Konsumsi Kismis Berlebihan Bagi Tubuh, Bisa Sebabkan Masalah Pencernaan

Sabtu 21-09-2024,10:21 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

BETVNEWS - Kamu perlu tahu jika terdapat beberapa efek samping konsumsi kismis berlebihan bagi tubuh sehingga penting untuk membatasi jumlah konsumsinya agar kamu tidak mengalami efek samping ini. 

BACA JUGA:Kismis Tawarkan 6 Manfaat Ini untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Dukung Kesehatan Jantung

BACA JUGA:Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, Kejati Bengkulu Gelar Ceramah Agama

Kismis sendiri merupakan camilan yang telah lama dikenal karena rasa manisnya yang alami dan kemampuannya untuk memberikan berbagai manfaat kesehatan.

Kismis ini terbuat dari anggur yang dikeringkan dan memiliki banyak keunggulan, seperti kandungan serat, vitamin, dan mineral yang penting bagi tubuh. 

Bukan hanya itu, kismis juga sering digunakan dalam berbagai hidangan, mulai dari sereal dan salad hingga kue dan camilan sehat.

BACA JUGA:Supervisi Dir Teroris Lintas Negara Kejagung ke Kejati Bengkulu: Tingkatkan Sinergi Penanganan Hukum

BACA JUGA:Dinkes Kota Bengkulu Imbau Masyarakat Kembali Terapkan Prokes Antisipasi Cacar Monyet

Berkat popularitasnya sebagai pilihan camilan yang lebih sehat dibandingkan makanan manis lainnya, kismis sering dianggap sebagai bagian dari pola makan yang seimbang dan bergizi.

Namun, meskipun kismis memiliki banyak manfaat untuk kesehatan konsumsi kismis dalam jumlah yang berlebihan dapat menimbulkan beberapa efek samping yang tidak diinginkan. 

Salah satu alasan utama untuk ini adalah kandungan gula alami yang tinggi dalam kismis yang disebabkan oleh proses pengeringan anggur untuk membuat kismis sehingga menyebabkan konsentrasi gula menjadi lebih tinggi dibandingkan dengan anggur segar. 

BACA JUGA:Resmi Dikukuhkan, Ini Pesan Gubernur Rohidin Kepada Duta Petani Milenial Bengkulu

BACA JUGA:114 Pejabat Eselon III dan IV Pemprov Bengkulu Dimutasi

Selain itu, kismis juga mengandung kalori yang padat sehingga mengonsumsinya dalam jumlah yang tidak terkendali dapat memiliki dampak negatif pada kesehatan.

Lantas apa saja efek samping konsumsi kismis berlebihan? Simak informasinya yang telah BETV rangkum untuk dapat kamu lihat dalam artikel berikut ini.

Kategori :