Cek Manfaat Minum Teh Hitam di Pagi Hari, Khasiatnya Sangat Luar Biasa untuk Kesehatan Tubuh

Selasa 24-09-2024,15:39 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

BETVNEWS - Cek di sini apa saja manfaat minum teh hitam di pagi hari, khasiatnya sangat luar biasa untuk kesehatan tubuh.

Teh hitam terkenal dengan manfaatnya sebab banyak khasiat yang terkandung didalamnya. Pada umumnya, teh hitam bersumber dari daun teh yang sama dengan teh hijau.

Hal yang membedakan teh hitam dengan yang lain adalah proses pengolahannya.

BACA JUGA:Ini Hasil Penetapan Nomor Urut Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Bengkulu Selatan

BACA JUGA:7 Partai Non Parlemen Siap Bergerak Menangkan Rohidin-Meriani di Pilgub Bengkulu 2024

Daun teh hitam diperoleh melalui proses pengeringan. Pengeringan ini dilakukan secara bertahap.

Dari daun teh yang semula berwarna hijau, perlahan berubah menjadi warna hitam kecoklatan.

Teh hitam mengandung banyak jenis antioksidan. Dilihat banyaknya kandungan antioksidan ini, dipastikan teh hitam banyak memiliki manfaat.

BACA JUGA:7 Partai Non Parlemen Siap Bergerak Menangkan Rohidin-Meriani di Pilgub Bengkulu 2024

BACA JUGA:Dugaan Korupsi di Dinas Pertanian Bengkulu Tengah, 10 Orang Ditetapkan Tersangka

Adapun waktu yang baik untuk mengonsumsi teh hitam yakni di pagi hari.

Ragam Manfaat mengonsumsi teh hitam di pagi hari sangat banyak. Penasaran apa saja manfaat mengonsumsi teh hitam di pagi hari?

Dilansir dari beberapa sumber, inilah berbagai manfaat mengonsumsi teh hitam di pagi hari. Simak selengkapnya ulasan di bawah ini.

BACA JUGA:Air Rebusan Serai Mampu Mengatasi Asam Urat, Ini Cara Mudah Membuatnya

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ini 7 Manfaat Minum Air Rebusan Serai untuk Kesehatan, Kaya Akan Nutrisi Penting

Kategori :