Selain itu, jahe merah juga bisa dimanfaatkan untuk menjaga lambung dan pencernaan. Hal ini karena ada banyak permasalahan yang terjadi pada lambung dan pencernaan.
Sehingga perlu untuk mengonsumsi jehe merah. Bahkan tumbuhan herbal ini dapat tetap terjaga dari timbulnya hal yang tidak diinginakan.
BACA JUGA:Jangan Dilewatkan! Ini 5 Ragam Manfaat Kacang Hijau Bagi Kecantikan, Yuk Konsumsi Rutin
5. Meredakan sakit tenggorokan
Sensasi hangat yang dirasakan saat mengonsumsi jahe merah akan membantu meredakan sakit tenggorokan.
Kandungan flavonoid yang terdapat pada jahe merah bersifat antiradang yang sering dijadikan sebagai solusi untuk mengobati sakit tenggorokan dan batuk.
6. Mengatasi mual
Jahe merah dapat digunakan untuk mengatasi mual yang dialami saat mabuk perjalanan, efek kemoterapi, atau morning sickness akibat kehamilan.
BACA JUGA:5 Manfaat Ampas Teh bagi Kesehatan Kulit, Salah Satunya Menghilangkan Jerawat
BACA JUGA:Teh Oolong Ampuh Meredakan Penyakit Ini, Cek Manfaat yang Baik untuk Kesehatan di Sini
Konsumsi jahe merah dalam bentuk suplemen atau bisa dibuat menjadi teh yang diseduh dengan air hangat.
7. Menghindari risiko penyakit jantung
Kematian akibat penyakit jantung merupakan penyebab utama kematian di dunia.
Penyakit jantung disebabkan oleh beberapa faktor, salah satunya adalah tingginya kolesterol dan trigliserida dalam tubuh.