Banyak Konsumsi Buah Semangka Bisa Sebabkan 7 Hal Ini, Hati-hati

Minggu 20-10-2024,15:18 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

BACA JUGA:7 Minuman Herbal Berbasis Madu Untuk Kesehatan Sehari-hari, Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

Inilah sebabnya kamu disarankan untuk menghindari makanan yang memicu alergi.

2. Mengakibatkan diare

Kemudian, ada bahaya lain dari mengkonsumsi semangka secara berlebihan yakni dapat menyebabkan diare yang mana memiliki kandungan likopen. 

Likopen ini merupakan antioksidan yang baik bagi kesehatan.

Hanya saja jika dikonsumsi terlalu banyak, senyawa ini berpotensi menyebabkan diare.

BACA JUGA:Segudang Manfaat Buah Blackberry untuk Kesehatan, Cek Kandungan dan Khasiatnya di Sini

BACA JUGA:Catat Ini! 5 Ragam Manfaat Kelengkeng Bagi Kesehatan, Masih Jarang Diketahui Banyak Orang

3. Meningkatkan risiko diabetes gestasional

Hal ini juga sangat bahaya bagi ibu hamil yang datang dari kandungan gulanya.

Bila dikonsumsi dalam jumlah banyak, risiko terjadinya diabetes gestasional pada ibu hamil bisa meningkat, terutama untuk mereka yang sudah mengidap diabetes.

Hal inilah, dokter kerap menyarankan ibu hamil untuk tidak mengonsumsi semangka secara berlebih.

BACA JUGA:Menarik, Ini Sederet Fakta Tentang Buah Kedondong, Tidak Hanya Baik untuk Kesehatan

BACA JUGA:Dikenal Asam, Ini 9 Manfaat Jeruk Lemon Bagi Kesehatan, Bisa Mencegah Penyakit Jantung dan Diabetes

4. Membuat perut kembung

Kategori :