Tekanan Darah Naik? Ini 8 Jenis Minuman yang Mampu Mengontrol Hipertensi

Rabu 23-10-2024,15:04 WIB
Reporter : Rizki Indah
Editor : Ria Sofyan

Jus ini mengandung bahan-bahan alami yang dikenal memiliki efek baik dalam menurunkan tekanan darah.

Lantas, bagaimana cara membuatnya? Yuk siak di sii ulasan lengkapnya.

BACA JUGA:Resep Olahan Paprika Enak dan Mudah Dibuat, Pas di Lidah Kamu

BACA JUGA:Perlu Diketahui, Ini 7 Manfaat Tahu bagi Kesehatan Tubuh, Dipercaya Menurunkan Kadar Kolesterol

Minuman Sehat Ampuh Menurunkan Hipertensi

1. Jus Seledri dan Lemon


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Seledri mengandung senyawa yang dikenal dapat membantu menurunkan tekanan darah. Dikombinasikan dengan lemon yang kaya vitamin C, jus ini dapat menjadi pilihan yang menyegarkan.

Bahan:

  • 3 batang seledri
  • 1 buah lemon
  • 1/2 gelas air
  • Madu (opsional)

Cara membuat:

  • Cuci bersih seledri dan potong-potong.
  • Peras lemon dan ambil airnya.
  • Masukkan seledri dan air lemon ke dalam blender, tambahkan air.
  • Blender hingga halus, saring jika perlu.
  • Tambahkan madu jika ingin rasa manis, lalu sajikan.

BACA JUGA:Mencegah Anemia! Cek Kandungan Paprika Merah dan Apa Saja Manfaatnya Bagi Ibu Hamil

BACA JUGA:Ini 5 Efek Samping Paprika Merah Bagi Kesehatan, Wajib Tahu Sebelum Dikonsumsi!

2. Jus Bayam dan Timun

Bayam kaya akan kalium dan magnesium, yang dapat membantu mengatur tekanan darah. Timun juga memiliki kandungan air yang tinggi dan bersifat diuretik, membantu mengeluarkan kelebihan garam dari tubuh.

Bahan:

  • 1 gelas daun bayam segar
  • 1 buah timun, kupas
  • 1 buah apel hijau (opsional untuk rasa manis)
  • 1/2 gelas air

Cara membuat:

  • Cuci bayam, timun, dan apel hingga bersih.
  • Potong-potong timun dan apel.
  • Masukkan semua bahan ke dalam blender dan tambahkan air.
  • Blender hingga halus, saring jika diinginkan.
  • Sajikan segera.
Kategori :