"Kami berharap semua pihak bisa kooperatif. Pemerintah menegakkan aturan untuk ketertiban, dan pedagang juga mengikuti arahan terkait lokasi berjualan. Dengan begitu, semua bisa berjalan dengan baik," tutup Rahmat.
BACA JUGA:Anggota DPRD Provinsi Bengkulu Minta Perbaikan Jalan Kepahiang-Seberang Musi Segera Dilaksanakan
BACA JUGA:Hari Ini Pendaftaran PPPK Pemprov Bengkulu Tahap II Ditutup, Peserta Capai 1.003
Langkah Pemkot Bengkulu ini diharapkan dapat mengatasi permasalahan ketidaktertiban di lokasi-lokasi pasar, serta memberikan ruang yang nyaman dan layak bagi para pedagang dan konsumen.