Cek Apa Saja Manfaat Ubi Cilembu di Sini! Bagi Kecantikan Bagus untuk Melembabkan Kulit Secara Alami

Sabtu 15-03-2025,14:40 WIB
Reporter : Rizki Indah
Editor : Ria Sofyan

BETVNEWS - Manfaat ubi cilembu tidak hanya untuk kesehatan, namun berkhasiat pula bagi kecantikan.

Manfaat ubi cilembu bagi kecantikan ini diketahui tidak lepas berkat kandungan nutrisi yang ada di dalamnya.

Adapun manfaat ubi celembu untuk kecantikan diantaranya dapat mencegah jerawat hingga melembabkan kulit secara alami.

BACA JUGA:Safari Ramadan di Kepahiang, Gubernur Bengkulu Salurkan Bantuan dan Pastikan Pembangunan Berlanjut

BACA JUGA:Pemprov Bengkulu Hadirkan Layanan Kesehatan Gratis untuk Masyarakat

Semua manfaat ini dapat dirasakan tentu berkat kandungan nutrisi yang terkandung di dalamnya.

Berkat senyawa antioksidan dan kandungan mineral lainnya, ubi yang merupakan sumber karbohidrat pengganti nasi ini dapat dimanfaatkan untuk kecantikan.

Bagi kecantikan, terdapat kandungan anthocyanin yang berfungsi sebagai anti peradangan untuk kulit dan ampuh mengatasi masalah lainya.


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

BACA JUGA:Walikota Dedy Wahyudi Sebut Ketua RT dan RW di Kota Bengkulu Dijamin BPJS Ketenagakerjaan

BACA JUGA:Inilah 9 Manfaat Ubi Cilembu yang Wajib Kamu Ketahui, Cek Kandungan Nutrisinya di Sini!

Untuk kulit, ubi celembu dapat dikonsumsi secara rutin dengan cara diolah menjadi produk perawatan.

Lantas, apa saja manfaat ubi celembu untuk kecantikan?

Berikut telah BETV rangkum mengenai manfaat ubi celembu untuk kecantikan, yang dilansir dari berbagai sumber, Sabtu (15/3/2025).

Cek apa saja manfaat ubi cilembu di sini!

Kategori :