Bisa Hilangkan Sel Kulit Mati, Ini Manfaat Ampas Teh yang Aman Digunakan Sehari-hari

Minggu 29-06-2025,22:39 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

Caranya cukup mudah, kamu bisa mencuci rambut, kemudian bilas menggunakan ampas teh hijau yang sudah dingin.

Lalu pijat lembut sampai menyerap, tunggu hingga 10 menit, selanjutnya bilas menggunakan air dingin.

Kamu bisa menggunakan cara ini 2 atau 3 kali dalam seminggu, lakukan sesuai kebutuhan.

4. Kulit makin awet muda

Manfaat lainnya dari ampas teh ini yakni dapat membuat kulit makin sehat dan awet muda.

Diketahui ampas dari teh hijau bisa memperbaiki warna kulit, sel kulit mati dapat mengelupas, sehingga bisa merevitalisasi kulit.

Bahkan bisa juga menghilangkan flek hitam karena polutan yang menempel di wajah.

BACA JUGA:5 Manfaat Lain Biji Chia Seed Selain Kesehatan, Bagus untuk Kulit Wajah, Mencerahkan Secara Alami!

BACA JUGA:Cek Manfaat Minyak Zaitun di Sini! Ampuh Menurunkan Kadar Kolesterol

Cara membuat racikannya cukup simpel, cukup dengan membuatnya menjadi masker.

Siapkan ampas teh hijau secukupnya, tambahkan dua sampai empat sendok madu, lalu tambahkan jus lemon.

Setelah itu, kamu bisa mengoleskan ke wajah secara merata, tunggu 5 sampai 10 menit.

Lalu bilas menggunakan air hangat. Cukup pakai hingga dua kali per minggunya.

5. Menghilangkan jerawat

Selain dapat mengurangi kantung mata, ampas teh ini dapat juga dimanfaatkan untuk menghilangkan jerawat.

BACA JUGA:Tak Terima Kekasihnya Dipijat, Karyawan Panti Pijat Kawasan Pantai Panjang Dikeroyok 6 Wanita

Kategori :