Bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM) seharusnya wajib tahu kapan bansos PKH dan BPNT 2025 dicairkan.
Nah berikut adalah informasi terkait jadwal pencairan bansos BPNT dan PKH 2025. Bansos PKH dan BPNT 2025 cair di tahap yang ke-3.
BACA JUGA:Imbas Gempa 8,7 M di Rusia, Gorontalo hingga Jayapura Berpotensi Tsunami, Warga Dihimbau Waspada
BACA JUGA:Sayur Kangkung Dapat Mencegah Diabetes, Cek Manfaat Lengkapnya di Sini
Bansos PKH dan BPNT tahap 3 2025 cair sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan oleh Kemensos.
Sesuai dengan juknisnya, pemerintah telah membagi pencairan bansos PKH dan BPNT 2025 menjadi 4 tahapan.
Berikut adalah jadwal pembagian bansos PKH dan BPNT 2025, diantaranya:
- Tahap 1 : Januari, Februari, dan Maret 2025
- Tahap 2 : April, Mei, dan Juni 2025
- Tahap 3 : Juli, Agustus, dan September 2025
- Tahap 4 : Oktober, November, dan Desember 2025
BACA JUGA:Rusia Diguncang Gempa 8,7 M, Indonesia dan 3 Negara Ini Keluarkan Peringatan Tsunami
Bansos PKH dan BPNT tahap 3 dijadwalkan mulai cair dari bulan Juli sampai Sepetember 2025. Kini, kedua bantuan sosial tersebut berlanjut cair di bulan Maret 2024.
pemerintah menyalurkan bansos reguler PKH dan BPNT 2025 melalui via ATM Himbara dan PT Pos Indonesia.
Penyaluran bansos PKH dan BPNT 2025 via ATM Himbara akan mengarah ke 431 daerah dengan akses mudah di seluruh Indonesia.