Barang Bukti Ops Pekat Selama Ramadan di Kabupaten Kaur Dimusnahkan, Segini Jumlahnya

Barang Bukti Ops Pekat Selama Ramadan di Kabupaten Kaur Dimusnahkan, Segini Jumlahnya

Kapolres Kaur AKBP Eko Budiman, S.IK., MH didampingi Bupati Kabupaten Kaur Lismidianto SH.,MH serta forkopimda se-Kabupaten Kaur memusnahkan barang bukti hasil Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat) musang nala pada Senin 17 April 2023. --(Sumber Foto: CW1/BETV)

BENGKULU, BETVNEWS- Kapolres Kaur AKBP Eko Budiman, S.IK., MH didampingi Bupati Kabupaten Kaur Lismidianto SH.,MH serta forkopimda se-Kabupaten Kaur memusnahkan barang bukti hasil Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat) musang nala pada Senin 17 April 2023. 

BACA JUGA:Meriah!! Nuju Likur di Seluma Masuk Calender of Event 2023

Selama Operasi Pekat Musang Nala tahun 2023 yang dilaksanakan dari tanggal 20 Maret sampai 3 April 2023. 

BACA JUGA:Diduga Terpeleset, Pria Lanjut Usia Ditemukan Meninggal Dunia di Saluran PLTA

Selama operasi Pekat Polres Kaur dari tanggal 20 Maret-3 April 2023, polisi berhasil mengamankan 17 pelaku kejahatan yang terdiri dari 5 kejahatan Target Operasi (TO) dan 15 orang di luar TO.

BACA JUGA:Grand Final Pintar Season 6 Sukses Digelar, Berikut Daftar Juaranya

Yang terdiri dari beberapa kasus yaitu perjudian, pencurian, asusila, dan peredaran obat obatan terlarang.

BACA JUGA:Sempat Viral Dituduh Curi Helm, Ternyata Emak-emak Ini Salah Ambil Helm

Kapolres Kaur AKBP Eko Budiman, S.IK., M.IK menyampaikan, anggota kepolisian juga berhasil mengamankan 7500 barang bukti baik dari tangan TO maupun Non TO yang terdiri dari Ribuan Botol minuman keras ilegal dengan berbagai merek, 6 ribu butir mercon kecil, 340 butir pil samcodin dan lain lain.

BACA JUGA:Info untuk Emak-emak, Owner Arisan Bodong Berhasil Diringkus Polres Bengkulu Utara

"Selama operasi pekat anggota berhasil mengamankan 17 orang tersangka yang terdiri dari 5 TO dan 15 non TO, selain itu anggota kita juga berhasil mengamankan barang bukti dari para pelaku kejahatan tersebut,” ujarnya.

BACA JUGA:2.700 Personel Gabungan Siap Amankan Mudik 2023

Kapolres Kaur AKBP Eko Budiman, S.IK., MH mengatakan, hasil tangkapan Pelaku Kejahatan tersebut berikut ribuan barang bukti yang diamankan, merupakan target operasi pekat musang nala tahun 2023. 

BACA JUGA:Dipastikan Cair Sebelum Lebaran, Segera Cek Penerima Bansos BPNT, Bantuan hingga Rp2.400.000

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: