Pebalap Astra Honda Siap Persembahkan Podium di ARRC Jepang, 24-25 Juni 2023

Rheza Danica Ahrens, Veda Ega Pratama, dan juga Herjun Atna Firdaus bertekad memberikan performa terbaiknya di kelas AP250 dengan tantangan regulasi RPM yang diberlakukan pada balapan ARRC untuk menjaga agar pertarungan tetap kompetitif antar pebalap.--(Sumber Foto: Astra Honda Motor)
BACA JUGA:Astra Motor Bengkulu Edukasi Safety Riding di Pelindo II
“Saya merasa semakin mengenal karakter CBR600RR dan sekarang saya lebih percaya diri. Semoga di seri Sugo, Jepang ini saya semakin kompetitif dan bisa memberikan hasil yang lebih baik dari seri sebelumnya,” ujar Adenanta.
BACA JUGA:Festival Pendidikan Astra 2023, Dorong Peningkatan Kualitas Pendidikan
ARRC Jepang akan digelar sebanyak dua balapan masing-masing pada Sabtu (24/6/2023) dan Minggu (25/6/2023). Kelas AP250 akan dimulai pada pukul 12:05 WIB, diikuti SS600 pada pukul 12:50 WIB. (**)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: