KPU

Gelombang 60 Kartu Prakerja 2023 Sudah Diumumkan, Ada Saldo Pelatihan Rp3.500.000, Segera Beli Biar Gak Hangus

Gelombang 60 Kartu Prakerja 2023 Sudah Diumumkan, Ada Saldo Pelatihan Rp3.500.000, Segera Beli Biar Gak Hangus

Ilustrasi. Gelombang 60 Kartu Prakerja 2023 sudah diumumkan, ada saldo pelatihan Rp3.500.000.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

- Terlebih dahulu buka aplikasi bukalapak, kemudian ketik 'Prakerja' di bagian pencarian.

- Peserta dapat memilih jenis kursus yang sesuai dengan minat dan bakat.

- Lalu bisa cek detail kurikulum kursus dan ulasan untuk mengetahui pelatihan lebih terperinci.

- Selanjutnya klik 'YA' di bagian syarat dan ketentuan.

- Bisa masukkan nomor Kartu Prakerja sesuai data Anda guna dapat diverifikasi sistem.

- Bila sudah ditentukan pelatihan apa yang akan diambil, Anda dapat bayar, dan bila sukses gunakan kode OTP untuk dikirim ke nomor ponsel yang digunakan.

- Masukkan kode OTP yang dikirimkan dan klik tomblo 'Verifikasi'.

- Setelah itu peserta mendapatkan kode yang dipakai melalui situs penyedia kursus.

- Cek kode kupon di 'Detail Tagihan' ataupun Email.

BACA JUGA:BPNT 2023 Cair! Bersiap Dapat Bansos Rp2.400.000, Cek Status Penerima dengan Akses cekbansos.kemensos.go.id

Kemnaker/Sisnaker

- Anda dapat membuka laman pada kemnaker.go.id.

- Kemudian pilih bagian menu 'Pelatihan'.

- Lalu, klik 'Kunjungi Layanan'.

- Bila belum punya akun, klik menu 'Daftar'.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: