Pemprov Bengkulu Tetapkan Harga TBS Sawit Bulan Mei, Naik Jadi Rp2.576 per Kilogram
Kepala Sub Koordinator Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perkebunan, Dinas TPHP Provinsi Bengkulu, Yuhan Syahmeri, S.P., M.P.,--(Sumber Foto: Jalu/BETV)
Walaupun menurutnya fluktuasi harga TBS juga dipengaruhi kondisi cuaca, permintaan pasar global, dan kebijakan pemerintah dapat memengaruhi harga kelapa sawit secara signifikan.
BACA JUGA:Dinas TPHP Provinsi Bengkulu Ungkap Penyebab Turunnya Harga TBS Sawit di Bengkulu
"Diharapkan kepada petani sawit di Provinsi Bengkulu agar memanen TBS sawit yang benar-benar telah masak sempurna atau masuk kategori 1 sehingga berdampak pada kualitas yang dihasilkan saat proses pengolahan. Hal ini menjadi faktor vital kenaikan harga TBS kedepan," tambahnya.(ADV)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: