Disebut Tidak Layak Maju Sebagai Gubernur Bengkulu, Ini Tanggapan Dempo Xler
Dempo Xler sudah resmi mencalonkan diri ke Komisi Pemilhan Umum (KPU) pada 12 Mei 2024 kemarin untuk ikut bersaing dalam Pilkada yang digelar tahun ini.--(Sumber Foto: CW/BETV)
Selain itu, Dempo juga berterima kasih kepada semua pihak yang ada di lapangan yang terus berjuang agar Dempo-Bang Ken bisa maju lewat jalur perseorangan sesuai dengan undang-undang yang berlaku.
"Saya mengucapkan terima kasih kepada teman-teman yang ada di lapangan yaitu aktivis kampus, aktivis perempuan, kalangan ulama, ibu-ibu, tokoh adat dari kampung-kampung, yang sampai hari ini masih bergerak siang dan malam. Bahkan walaupun kami sudah mendaftar di KPU, mereka masih berjuang mendaftarkan KTP untuk memastikan kami bisa dicalonkan lewat jalur perseorangan," tutup Dempo. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: