dempo

Parents, Yuk Deteksi Speech Delay pada Anak Sejak Dini! Ini Tandanya

Parents, Yuk Deteksi Speech Delay pada Anak Sejak Dini! Ini Tandanya

Parents, yuk deteksi speech delay pada anak sejak dini! Ini tandanya--(Sumber Foto: Doc/BETV)

 

Namun jika anak telah memasuki usia 18 bulan dan ia masih melakukan hal tersebut, maka ini bisa menjadi salah satu gejala speech delay. 

 

3. Anak Tidak Mampu Mengikuti Instruksi Secara Verbal

 

Biasanya pada usia dua tahun, anak dengan ertumbuhan normal telah dapat memahami dan juga mengikuti arahan sederhana dari orang tuanya, seperti saat orang tuanya meminta mengambilkan sesuatu. 

 

Namun jika anak mengalami speech delay, mereka biasanya tidak memahami atau tidak mengikuti arahan yang diberikan ini. 

 

4. Tidak Mampu Mengucapkan Kata yang dapat Di[ahami\

 

Tanda lainnya yang diperlihatkan oleh anak yang mengalami speech delay adalah mereka tidak mampu mengucapkan kata yang dapat dipahami orang dewasa. 

 

Seharusnya, orang tua dapat memahami sebagian dari kata-kata yang diucapkan anak pada usia dua tahun dan anak pun juga sudah memahami maksud dari kata-kata yang diucapkan. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: