Orang Tua, Yuk Kenali 5 Penyebab Anak Kecanduan Gadget Ini, Cegah Sebelum Terlambat
Orang tua, yuk kenali 5 penyebab anak kecanduan gadget ini dan cegah sejak sebelum terlambat--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BACA JUGA:Dampak Negatif dari Sinar Biru Gadget Bagi Kesehatan, Intip Cara Menguranginya di Sini
4. Pengganti Aktivitas Fisik
Banyak orang menggunakan gadget sebagai pengganti dari aktivitas fisik yang sangat memelahkan. Beragam pilihan kegiatan yang ditawarkan di dalam sebuah gadget seringkali dijadikan sebagai alternatif.
Gadget sendiri memberikan banyak pilihan kegiatan di dalam ruangan seperti untuk bermain game hingga menonton Youtube sehingga menyebabkan porsi anak bermain dan bergerak aktif di luar menjadi berkurang.
BACA JUGA:This Gadget Knows What You Should Eat
5. Telah Diperkenalkan pada Gadget Sejak Dini
Penyebab lainnya yang menjadi salah satu penyebab utama anak kecanduan gadget adalah lantaran orang tua mereka telah memperkenalkan benda ini sejak dini.
Memperkenalkan gadget sejak dini pada anak memiliki sisi positif dan juga negatif sehingga peran orang tua di sini sangat menentukan ke arah mana hal ini akan mengarah.
BACA JUGA:Gadgets That’ll Make Your Travel Experience So Much Better
Jika orang tua memperkenalkannya dnegan cara yang tepat, maka anak akan memperoleh hal positif seperti nantinya anak akan cenderung lebih melek dalam urusan teknologi, sehingga bagus untuk proses pembelajarannya
Namun jika caranya salah, maka anak justru akan memperoleh dampak negatif seperti resiko kecanduan gadget hingga penggunaan teknologi yang satu ini menjadi tidak terkontrol.
BACA JUGA:Anak Terlanjur Obesitas? Atasi dengan Cara Mudah Ini, Dukungan Orang Tua Jadi yang Utama
Demikian 5 penyebab anak kecanduan gadget yang perlu menjadi perhatian orang tua. Sebaiknya batasi penggunaan gadget pada anak agar mereka tidak sampai kecanduan. Semoga informasi ini bermanfaat!(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: