dempo

9 Makanan Pemicu Asam Lambung Naik yang Wajib Dihindari, Makanan Tinggi Lemak hingga Minuman Bersoda

9 Makanan Pemicu Asam Lambung Naik yang Wajib Dihindari, Makanan Tinggi Lemak hingga Minuman Bersoda

9 makanan pemicu asam lambung naik yang wajib dihindari, makanan tinggi lemak hingga minuman bersoda--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:Begini 5 Tips Mengatasi Bau Mulut Karena Asam Lambung, Sederhana Tapi Ampuh, Kamu Wajib coba!

4. Buah Citrus 

Buah citrus seperti jeruk dan lemon memiliki banyak manfaat bagi tubuh. Namun penderita asam lambung sebaiknya berhati-hati saat hendak mengkonsumsi makanan sumber vitamin C yang satu ini karena dapat memicu peningkatan asam lambung. 

Buah ini dapat menimbulkan sensasi terbakar di perut saat dikonsumsi oleh penderita asam lambung sehingga sebaiknya dihindari agar tidak memicu kambuhnya penyakit ini. 

BACA JUGA:6 Rekomendasi Buah yang Disinyalir Ampuh Atasi Asam Lambung di Pagi Hari, Cek di Sini Daftarnya

5. Minuman Beralkohol

Alkohol dapat menyebabkan iritasi pada lambung dan melemahkan otot-otot kerongkongan sehingga membuat gejala asam lambung mudah kambuh dan semakin parah sehingga harus dihindari. 

6. Bawang

Melansir dari laman siloamhospital.com, konsumsi bawang seperti bawang merah, bawang putih dan bawang bombay dapat melemahkan otot kerongkongan bagian bawah sehingga asam lambung mudah naik ke kerongkongan dan memicu gejala maag. Bawang juga memiliki rasa pedas sehingga dapat meningkatkan produksi asam lambung. 

BACA JUGA:Cegah Komplikasi Penyakit Asam Lambung hingga Atasi Diabetes, Ini 8 Manfaat Black Garlic untuk Kesehatan

7. Tomat dan Kubis

Kedua sayuran ini merupakan sayuran pemicu asam lambung sehingga sebaiknya tidak dikonsumsi secara berlebihan. Terdapat kandungan asam yang cukup tinggi di dalam tomat sehingga apabila di konsumsi secara berlebihan dapat menaikkan asam lambung. 

Sedangkan kubis mengandung fruktosa tinggi gula sehingga dapat memicu lambung menghasilkan gas dan membuat gejala maag kambuh. 

BACA JUGA:Cek Disini! Inilah Daftar Buah Sehat Aman Dikonsumsi Penderita Asam Lambung, Buruan Intip Apa Aja

8. Kopi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: