Bagus Digunakan Saat Malam Hari, Inilah Sederet Manfaat Air Mawar Bagi Kecantikan Kulit Wajah
Ilustrasi. Bagus Digunakan Saat Malam Hari, Inilah Sederet Manfaat Air Mawar Bagi Kecantikan Kulit Wajah--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BACA JUGA:Kantor Bahasa Provinsi Bengkulu Gelar Pembekalan Krida Duta Bahasa di SMKN 1
2. Membuat kulit kencang dan tampak awet muda
Air mawar pun mempunyak sifat anti penuaan, inilah mengapa air mawar banyak dijumpai dalam produk kecantikan kulit wajah.
Beberapa peneliti mengungkap, pemakaian air mawar diwajah secara rutin dapat mengurangi kerutan yang ditimbulkan.
Air mawar kaya akan tanin, yang memiliki efek mengencangkan kulit, sehingga bisa membantu wajah tampak terlihat awet muda.
BACA JUGA:Bawaslu Provinsi Bengkulu Telusuri Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN Bacakada
BACA JUGA:Dugaan Percobaan Penculikan Anak di Kota Bengkulu, Aksi Pelaku Sempat Dipergoki Warga
3. Mengobati jerawat
Manfaat pakai air mawar sebelum tidur selanjutnya ialah dapat mengobati jerawat yang timbul pada wajah. Air mawar bertindak sebagai antibakteri yang mampu mengurangi jerawat kemerahan.
Mengandung vitamin C, air mawar sangat cocok dipilih sebagai anti-inflamasi alami jerawat yang meradang karena dapat membunuh bakteri penyebab jerawat tersebut.
BACA JUGA:Diduga Hendak Tawuran di Wilayah Singaran Pati, 2 Pelajar Bawa Sajam Diamankan Polisi
BACA JUGA:Dijamin Sehat! Yuk Coba 4 Resep Olahan Bayam Ini, Ada Perkedel Hingga Sup
4. Membuat area bawah mata menjadi lebih cerah
Selanjutnya, air mawar bisa membantu mencerahkan area bawah sekitaran mata.
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: