Jangan Sampai Kejadian! Cegah Prediabetes Jadi Diabetes dengan 7 Cara Mudah Ini

Jangan Sampai Kejadian! Cegah Prediabetes Jadi Diabetes dengan 7 Cara Mudah Ini

Ilustrasi. Jangan sampai kejadian! Cegah Prediabetes jadi diabetes dengan 7 cara mudah ini--(Sumber : Doc/BETV)

BETVNEWS - Cara mencegah prediabetes menjadi diabetes merupakan hal yang sangat penting untuk dilakukan agar kamu dapat terhindar dari resiko penyakit kronis ini. 

BACA JUGA:5 Jenis Buah Ampuh Mengatasi Jerawat, Gunakan Sebagai Masker, Ini Aturan Pakainya

BACA JUGA:Edarkan Sabu Pakai Sedotan, Pria di Kota Bengkulu Diringkus BBNP

Mencegah lebih baik daripada mengobati terutama pada penyakit kronis seperti diabetes ini. 

Prediabetes sendiri merupakan suatu kondisi kesehatan di mana kadar gula darah seseorang lebih tinggi dari normal tetapi belum mencapai tingkat yang diperlukan untuk diagnosis diabetes tipe 2. 

Apabila prediabetes ini tidak ditangani dengan baik, maka kondisi ini dapat berkembang menjadi diabetes tipe 2, yaitu sebuah penyakit kronis yang memerlukan pengelolaan jangka panjang dan dapat menyebabkan berbagai komplikasi serius, seperti penyakit jantung, kerusakan saraf, dan masalah ginjal. 

BACA JUGA:Cara Menghilangkan Flek Hitam dalam 1 Jam, Gunakan 4 Bahan Alami Ini

BACA JUGA:Ini 7 Jenis Sayur yang Dapat Picu Asam Lambung Naik, Kembang Kol Termasuk, Cek yang Lain di Sini

Oleh sebab itu, mencegah prediabetes menjadi diabetes tipe 2 sangat penting untuk menjaga kesehatan dan kualitas hidup yang optimal di masa mendatang. 

Karena itu, pencegahan ini sama sekali  tidak bisa dianggap remeh dan memahami bagaimana cara mencegah perkembangan prediabetes menjadi diabetes adalah langkah kunci untuk mencapai kesehatan jangka panjang yang lebih baik.

Lantas bagaimana cara mencegah prediabetes menjadi diabetes ini? Simak informasinya yang telah BETV rangkum dalam artikel berikut ini. 

BACA JUGA:Setwan Matangkan Persiapan Pelantikan Anggota DPRD Bengkulu Utara 2024-2029

BACA JUGA:Susah Mengatasi Flek Hitam di Wajah? Cukup Gunakan Masker Bengkoang, Begini Cara Buat dan Aturan Pakainya

Cara Mencegah Prediabetes menjadi Diabetes 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: