7 Manfaat Buah Sirsak yang Sayang Dilewatkan, Ampuh Mengurangi Peradangan

7 Manfaat Buah Sirsak yang Sayang Dilewatkan, Ampuh Mengurangi Peradangan

Ilustrasi. Manfaat buah sirsak yang sayang dilewatkan, ampuh mengurangi peradangan.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Selain meningkatkan sistem imun, buah sirsak bisa juga bermanfaat untuk menstabilkan tekanan darah.

Hal tersebut, berkat kandungan kalium yang ada di dalamnya. Kalium ini dapat menyaring kelebihan garam atau natrium yang ada di dalam tubuh. 

kemudian kandungan berupa natrium ini akan dapat meningkatkan tekanan darah.

Sementara, kalium yang ada pada buah sirsak ini bisa menjaga keseimbangan natrium agar tekanan darah tetap normal.

BACA JUGA:Ini Dia 7 Manfaat Mengonsumsi Brokoli Oleh Anak, Jaga Sistem Imun Sampai Kesehatan Mata

BACA JUGA:Cek di Sini 8 Manfaat Mentimun Bagi Kecantikan, Kandungannya Ampuh Mengurangi Iritasi Pada Wajah

Bahkan kamdungan kalium tersebut bisa juga membantu pembuluh darah untuk tetap rileks sehingga sirkulasi darahnya menjadi lebih baik.

4. Melancarkan Pencernaan

Buah sirsak juga dapat melancarkan pencernaan, berkat kandungan air dan serat yang ada di dalamnya sehingga saluran pencernaan berfungsi secara optimal. 

Kandungan serat tinggi yang ada di dalamnya juga dapat membantu untuk mengurangi resiko penyakit pencernaan seperti divertikulitis, wasir, dan juga kanker usus. 

BACA JUGA: Manfaat Lain Tempe yang Jarang Diketahui, Mampu Mencegah Anemia

BACA JUGA:Punya Reputasi Buruk, Ini 5 Manfaat Gula untuk Tubuh yang Perlu Kamu Ketahui

5. Mencegah Kanker

Manfaat buah sirsak lainnya yakni sebagai pencegah kanker dan menghambat pertumbuhan kanker.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: