KPU

Morning Depression Makin Menurun, Coba Lakukan 5 Hal Ini, Salah Satunya Bikin Tubuh Rileks

Morning Depression Makin Menurun, Coba Lakukan 5 Hal Ini, Salah Satunya Bikin Tubuh Rileks

Ilustrasi. Morning depression makin menurun, coba lakukan 5 hal ini, salah satunya bikin tubuh rileks.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Kemudian cara untuk membuat tubuh lebih sehat adalah dengan memiliki jadwal tubuh yang konstan.

Cara ini cukup efektif, kamu bisa menjadwalkannya untuk menghindari gejala morning depresion. Tidak hanya itu, kamu juga perlu mengonsumsi makanan sehat.

Tidur dan bangun pada waktu yang sama setiap hari, akan menjaga ritme sirkadian tubuh dalam kondisi yang baik. Kemudian kamu dianjurkan untuk tidur antara jam 8 dan 11 malam.

Pada jam ini hormon tubuh mengeluarkan hormon melatonin yang membuat seseorang mengantuk. Jadi tidur bisa lebih lama.

BACA JUGA:6 Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan Rambut, Kamu Perlu Tahu Ini

BACA JUGA:7 Manfaat Oatmeal untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Mampu Menjaga Kadar Kolesterol

Inilah beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi morning depression. Semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: