KPU

Klasik hingga Modern, Ini 5 Ragam Resep Donat yang Bisa Kamu Coba, Dijamin Anti Gagal

Klasik hingga Modern, Ini 5 Ragam Resep Donat yang Bisa Kamu Coba, Dijamin Anti Gagal

Klasik hingga Modern, Ini 5 Ragam Resep Donat yang Bisa Kamu Coba, Dijamin Anti Gagal--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Cara Membuat:

  1. Campurkan tepung, ubi ungu, gula, susu bubuk, dan ragi instan. Aduk rata.
  2. Tambahkan kuning telur dan air, uleni hingga setengah kalis.
  3. Masukkan mentega dan garam, uleni hingga kalis elastis.
  4. Diamkan selama 45 menit hingga mengembang.
  5. Bentuk donat dan diamkan lagi selama 15 menit.
  6. Goreng donat dalam minyak panas hingga kecoklatan.
  7. Tiriskan, beri topping sesuai selera.

BACA JUGA:BNNP Bengkulu Musnahkan Barang Bukti Ganja dan Sabu Sitaan 3 Tersangka

BACA JUGA:Dapat Nomor Urut 2, A-BANG Optimis Menyala di Pilkada Lebong 2024

4. Donat Panggang (Baked Donut)


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

Bahan-bahan:

  • 200 gram tepung terigu protein sedang
  • 75 gram gula pasir
  • 1 sdt baking powder
  • 1/2 sdt baking soda
  • 1/2 sdt garam
  • 1 butir telur
  • 125 ml susu cair
  • 50 gram mentega cair
  • 1 sdt vanila

BACA JUGA:Pasutri di Seluma Nekat Curi HP, Aksinya Terekam CCTV

BACA JUGA:5 Paslon Deklarasi Kampanye Damai, Nomor Urut 1 DISUKA Siap Ikut Kontestasi Secara Sportif

Cara Membuat:

  1. Panaskan oven pada suhu 180°C.
  2. Campurkan tepung, gula, baking powder, baking soda, dan garam.
  3. Tambahkan telur, susu, mentega cair, dan vanila. Aduk hingga rata.
  4. Masukkan adonan ke dalam cetakan donat.
  5. Panggang selama 12-15 menit hingga matang.
  6. Beri topping sesuai selera seperti gula halus, cokelat leleh, atau glaze.

BACA JUGA:Mantan Sekda Kota Bengkulu Beri Dukungan, Optimis DISUKA Menang Pilkada

BACA JUGA:Baik untuk Janin, Buah Pisang Simpan 5 Manfaat Ini untuk Ibu Hamil

5. Donat Tape

Bahan-bahan:

  • 500 gram tepung terigu protein tinggi
  • 100 gram tape singkong (haluskan)
  • 75 gram gula pasir
  • 50 gram susu bubuk
  • 11 gram ragi instan
  • 2 kuning telur
  • 100 ml air hangat
  • 50 gram mentega
  • 1/2 sdt garam
  • Minyak untuk menggoreng
  • Gula halus atau topping lainnya

BACA JUGA:Punya Rambut Putih di Usia Muda? Ini Ada Cara Mengatasinya, Mudah Cuma Pakai Seledri

BACA JUGA:Sinergitas Tri Dharma Perguruan Tinggi Dosen Universitas Terbuka Bengkulu dengan Program Pemerintah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: