KPU

Sering Alami Keringat Dingin? Ini 6 Cara Mudah Mengatasinya

Sering Alami Keringat Dingin? Ini 6 Cara Mudah Mengatasinya

Ilustrasi. Cara mengatasi keringat dingin --(Sumber : Doc/BETV)

Cara Mengatasi Keringat Dingin 

1. Relaksasi dan Pengelolaan Stres


--(Sumber : iStockPhoto)

Mengelola stres adalah langkah pertama yang dapat dilakukan untuk mengatasi keringat dingin lantaran stres dapat menjadi penyebab keringat dingin ini. 

Teknik relaksasi seperti meditasi, pernapasan dalam, dan yoga dapat membantu menenangkan pikiran dan mengurangi kecemasan.

Dengan meredakan stres, maka tubuh dapat berfungsi dengan lebih baik dan keringat dingin dapat diminimalkan.

BACA JUGA:Hati-hati! Garis Halus Diarea Mata Jadi Tanda Penuaan Dini, Ini 7 Cara Mencegahnya

BACA JUGA:Sering Alami Keringat Dingin? Ini 6 Kemungkinan Penyebabnya, Cek Apa Saja!

2. Menjaga Suhu Lingkungan

Suhu lingkungan yang ekstrem juga dapat menjadi pemicu keringat dingin.

Oleh sebab itu, pastikan untuk menjaga lingkungan sekitar tetap sejuk dan nyaman untuk menghindari dan mengatasinya. 

Kamu bisa menggunakan kipas angin atau pendingin ruangan bisa membantu, terutama di hari-hari panas.

Selain itu, kamu juga bisa mengenakan pakaian yang nyaman dan terbuat dari bahan yang menyerap keringat dapat membantu menjaga suhu tubuh tetap stabil.

BACA JUGA:7 Manfaat Daun Belimbing Wuluh yang Sayang Dilewatkan, Salah Satunya Ampuh Mengecilkan Pori-pori

BACA JUGA:Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Puskesmas Pembantu se-Kabupaten Seluma Segera Direhab

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: