KPU

Buah Kelapa Aman Dikonsumsi Sehari-hari, Ini Manfaat yang Akan Dirasakan

Buah Kelapa Aman Dikonsumsi Sehari-hari, Ini Manfaat yang Akan Dirasakan

Ilustrasi. Buah kelapa aman dikonsumsi sehari-hari, ini manfaat yang akan dirasakan.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:Manfaat Lain Tahu yang Baik untuk Kesehatan, Ampuh Menjaga Berat Badan

8. Baik untuk pencernaan

Kelapa bermanfaat baik dalam pencernaan, serat yang ada pada daging kelapa bukan hanya berguna sebagai pembuat rasa kenyang dengan durasi lebih lama.

Namun, bisa juga menjaga kesehatan pencernaan dengan cara melancarkan BAB.

Dalam menjaga kesehatan usus, minyak atau lemak pada kelapa ikut andil dengan membantu penyerapan dari vitamin A, D, E, dan K, serta  juga menghambat pertumbuhan jamur.

Misal candida albicans, dapat memicu infeksi dari pencernaan.

Tidak hanya itu, senyawa MCT pada daging kelapa memiliki manfaat untuk meningkatkan bakteri baik di perut, berperan agar dapat melindungi pencernaan dari peradangan dan juga sindrom metabolik.

BACA JUGA:Sederet Manfaat Sayur Bayam untuk Ibu Hamil, Ampuh Menurunkan Tekanan Darah

BACA JUGA:Ini 5 Manfaat Keringat Bagi Tubuh, Bisa Bantu Sehatkan Kulit, Lho!

Inilah manfaat buah kelapa bagi kesehatan tubuh yang dapat diketahui banyak orang. Semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: