KPU

Ini 7 Penyebab Kebotakan pada Rambut yanh Perlu Kamu Ketahui, Ada Faktor Genetik hingga Kebiasaan Merokok

Ini 7 Penyebab Kebotakan pada Rambut yanh Perlu Kamu Ketahui, Ada Faktor Genetik hingga Kebiasaan Merokok

Ilustrasi. Ini 7 penyebab kebotakan pada rambut yang perlu kamu ketahui, ada faktor genetik hingga kebiasaan merokok--(Sumber : Doc/BETV)

BACA JUGA:8 Manfaat Air Rebusan Daun Pandan yang Jarang Diketahui, Ampuh Mengatasi Kram Perut

6. Penggunaan produk rambut yang berlebihan

Penggunaan produk perawatan rambut yang mengandung bahan kimia keras dapat menyebabkan kerusakan pada rambut dan kulit kepala dan menyebabkan kerontokan. 

Pewarna, pemutih, dan juga produk styling yang mengandung alkohol dapat merusak struktur rambut sehingga menyebabkan kerontokan. 

Selain itu, penggunaan alat styling yang panas seperti pengering rambut dan pelurus juga dapat memperburuk kerusakan.

Oleh sebab itu, untuk menjaga kesehatan rambut, disarankan untuk menggunakan produk yang lebih alami dan membatasi penggunaan alat styling panas. 

Selain itu, melakukan perawatan rambut yang lembut dan teratur juga sangat membantu.

BACA JUGA:Polres Bengkulu Utara Bersama Stakeholder Bentuk Satgas Cehbus untuk Penanganan Harimau

BACA JUGA:Pendaftaran PTPS Gelombang Kedua di Bengkulu Utara Ditutup

7. Kebiasaan merokok

Merokok berdampak negatif tidak hanya pada kesehatan tubuh secara keseluruhan, tetapi juga pada kesehatan rambut serta menjadi penyebab kebotakan. 

Pasalnya, merokok dapat mengganggu sirkulasi darah ke kulit kepala dimana hal ini merupakan hal yang penting untuk pertumbuhan rambut. 

Selain itu, racun dalam asap rokok juga dapat merusak folikel rambut dan mempercepat proses penuaan. 

Dengan berhenti merokok, maka tidak hanya kesehatan umum yang meningkat tetapi juga peluang untuk mempertahankan rambut yang lebih sehat. 

Karena itulah, menerapkan gaya hidup sehat secara keseluruhan akan berkontribusi pada kesehatan rambut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: