KPU

Cepat Menyebuhkan Luka, Ini Cara Mengolah Daun Jarak Jadi Obat Luka dan Penggunaannya yang Baik dan Benar

Cepat Menyebuhkan Luka, Ini Cara Mengolah Daun Jarak Jadi Obat Luka dan Penggunaannya yang Baik dan Benar

Cara Mengolah Daun Jarak Jadi Obat Luka dan Penggunaannya yang Baik dan Benar --(Sumber Foto: Doc/BETV)

BACA JUGA:Program Ekspor Shopee Buka Peluang Baru untuk Brand Lokal & UMKM di Kampanye 11.11 Big Sale

BACA JUGA:Buah Kedondong Punya 8 Fakta Menarik, Tidak Hanya Kaya Vitamin C

1. Pengolahan Sederhana dengan Daun Segar

Bahan:

  • Beberapa lembar daun jarak segar.

Langkah-langkah:

  • Pilih daun jarak yang segar dan cuci bersih dengan air mengalir untuk menghilangkan kotoran dan bakteri.
  • Tumbuk daun hingga halus untuk mengeluarkan cairannya.
  • Oleskan daun yang sudah ditumbuk langsung pada luka yang telah dibersihkan.
  • Balut dengan kain steril atau perban, dan biarkan beberapa jam sebelum mengganti balutan.

BACA JUGA:Dikbud Kota Bengkulu: Peogram Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Berlanjut hingga 2025

BACA JUGA:Kunjungan Mensos RI ke Kota Bengkulu Dijadwalkan Ulang

2. Menggunakan Air Rebusan Daun Jarak

Bahan:

  • 3-5 lembar daun jarak segar dan air secukupnya.

Langkah-langkah:

  • Rebus daun jarak dalam air hingga mendidih selama 10-15 menit.
  • Biarkan air rebusan menjadi hangat atau dingin.
  • Gunakan air rebusan tersebut untuk membilas luka secara perlahan.
  • Lakukan perawatan ini beberapa kali sehari untuk menjaga kebersihan luka dan membantu penyembuhan.

BACA JUGA:BPOM Bengkulu Gandeng Lintas Sektor Perkuat Pengawasan Obat dan Makanan Jelang Nataru

BACA JUGA:Ayo Tinggal 15 Hari Lagi! Masyarakat Seluma Diminta Manfaatkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan

3. Membuat Salep Alami dengan Daun Jarak

Bahan:

  • Daun jarak segar, minyak kelapa atau minyak zaitun.

Langkah-langkah:

  • Tumbuk daun jarak hingga halus.
  • Campurkan daun yang sudah ditumbuk dengan minyak kelapa atau minyak zaitun.
  • Panaskan campuran tersebut di atas api kecil selama beberapa menit, lalu dinginkan.
  • Oleskan salep alami ini pada luka secara merata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: