9 Manfaat Tersembunyi Wortel, dari Kesehatan Mata hingga Pencernaan, Cek di Sini!

9 Manfaat Tersembunyi Wortel, dari Kesehatan Mata hingga Pencernaan, Cek di Sini!--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Wortel adalah salah satu jenis sayuran yang banyak mengandung vitamin serta nutrisi, cek 9 manfaat Wortel untuk kesehatan tubuh berikut ini.
Segudang manfaat wortel untuk kesehatan tubuh bisa dirasakan dengan mengonsumsinya secara rutin.
Sudah tahu jika wortel mampu membantu mencegah kram menstruasi, masalah pengelihatan hingga pencernaan? Yah, wortel bisa berperan penting meredakan berbagai masalah di tubuh tersebut.
BACA JUGA:Sering Alami Insomnia? Ini 6 Penyebab yang Perlu Kamu Hindari, Salah Satunya Stres
BACA JUGA:Empat Pelajar Diamankan Opsnal Satreskrim Polres Rejang Lebong Gegara Ini
Makan wortel mentah atau di jus berperan dalam mengatur aliran darah, karena wortel kaya akan beta-karoten dan zat besi.
Manfaat wortel tidak hanya itu, mengonsumsi wortel secara rutin dapat meningkatkan kualitas kesehatan mata kerena wortel mengandung vitamin A yang tinggi.
Sebagai salah satu sayuran yang cukup populer, wortel kerap digunakan sebagai obat alami mengatasi beragam masalah kesehatan.
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
BACA JUGA:6 Daftar Minuman Ini Dapat Menghilangkan Dehidrasi, Cek Rekomendasinya di Sini
BACA JUGA:Daun Alpukat Punya Manfaat Lainnya, Dipercaya Mencegah Gigi Berlubang, Cek di Sini!
Lantas, apa saja kandungan lengkap wortel sehingga sangat bermanfaat bagi kesehatan?
Dikutip dari nilaigizi.com, wortel mengandung serat, vitamin, serta beragam mineral.
Nah, untuk ulasan lebih jelas mengenai kandungan nutrisi wortel, simak di bawah ini kadar gizi wortel per 100 gramnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: