Satgas TMMD ke-123 Kodim 0407 Selesaikan Pengerjaan Sumur Bor di Desa Tengah Padang

Anggota Satgas program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123, melaksanakan penyelesaian akhir pembuatan sumur bor di Desa Tengah Padang, Kecamatan Talang Empat, Kabupaten Bengkulu Tengah, Sabtu 15 Maret 2025.--(Sumber Foto: Imron/BETV)
Dengan diselesaikannya proyek sumur bor ini, diharapkan dapat menjadi langkah awal untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Masyarakat Tengah Padang Menyampaikan akun terus mendukung program-program pembangunan yang bermanfaat bagi masyarakat, sesuai Program TNI Manunggal Membangun Desa.
(Imron)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: