Tanaman Herbal dengan Segudang Manfaat! Berikut 6 Khasiat Serai Sebagai Obat Tradisional Alternatif

Tanaman Herbal dengan Segudang Manfaat! Berikut 6 Khasiat Serai Sebagai Obat Tradisional Alternatif

Tanaman Herbal dengan Segudang Manfaat! Berikut 6 Khasiat Serai Sebagai Obat Tradisional Alternatif--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Tanaman herbal dengan segudng manfaat! Berikut 6 khasiat serai sebagai obat tradisional alternatif.

Serai sendiri memang menjadi salah satu tanaman herbal yang sering digunakan dalam pengobatan tradisional.

BACA JUGA:Khusus Warga Bengkulu Tengah, Pemkab Siapkan Kendaraan Dinas Untuk Antar Pengantin

BACA JUGA:Hindari 5 Daftar Buah Ini yang Berbahaya untuk Ibu Hamil

Selain sebagai bumbu dapur yang memberikan aroma dan rasa khas, serai juga memiliki berbagai khasiat yang bermanfaat untuk kesehatan.

Pasalnya, tanaman ini kaya akan senyawa aktif seperti citronella, geraniol, dan flavonoid, yang berperan dalam menjaga dan meningkatkan kesehatan tubuh.

BACA JUGA:KMP Pulo Tello Berhasil Lewati Alur Pelabuhan Pulau Baai, Pengerukan Terus Berprogres

BACA JUGA:Orasi di Depan DPRD Kepahiang, Pedagang: Kami Butuh Makan, Biaya Anak Sekolah

Sebagai obat herbal, serai telah lama dimanfaatkan untuk mengatasi berbagai gangguan kesehatan, seperti nyeri otot, gangguan pencernaan, hingga mengurangi stres.

Bukan hanya itu saja, senyawa antioksidan yang ada di dalam serai ini mampu melawan radikal bebas yang dapat merusak sel-sel tubuh.


--(Sumber Foto: web/istockphoto)

BACA JUGA:Tukar Poin di Aplikasi Poll Pay Jadi Saldo DANA, Masuk ke Rekening Rp100 Ribu Per Hari, Cek Sekarang Caranya!

BACA JUGA:AttaPoll hingga Swagbucks, Ini 5 Aplikasi Penghasil Uang Terbukti Membayar Saldo DANA

Bahkan, serai juga memiliki sifat antimikroba yang membantu mencegah infeksi dan meningkatkan sistem imun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: