Segera Cek Jadwal Pencairan BLT BSA Beserta Cara Cek Penerimanya, Bisa Dapat Bansos hingga Rp800.000

Selasa 11-04-2023,15:06 WIB
Reporter : Tria
Editor : Wizon Paidi

Adapun cara cek status penerima bansos BLT BSA ini pada dasarnya sama dengan cara cek bansos Kemensos lainnya, yang bisa dicek lewat melalui cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut langkah-langkah cek penerima bansos BLT BSA:

1. Siapkan KTP dan KK sebagai acuan data untuk cek bansos BLT BSA.

2. Kunjungi alamat cekbansos.kemensos.go.id.

BACA JUGA:Cek Segera! Cair April, Anak Sekolah Bisa Dapat Bansos Rp2.500.000 untuk Bekal Lebaran

3. Isi alamat lengkap.

4. Isi nama lengkap sesuai KTP

5. Isi kode captcha di kolom tersedia

6. Pilih 'Cari Data'

7. Kemudian jika data yang diinput termasuk sebagai penerima bansos, maka sistem akan menampilkan data penerima BLT BSA.

BACA JUGA:Ada Bansos Rp400.000 Cair Jelang Lebaran, Dana Langsung Transfer Via ATM, Cek Segera!

Lalu kapan BLT BSA Cair?

BLT BSA sebenarnya telah mulai cair sejak Desember 2022 lalu.

Akan tetapi, untuk pencairan di tahun 2023 ini  tidak serentak  dilakukan dan dilaksanakan secara bertahap.

BACA JUGA:Siap-siap Cek Rekening! Bansos BSA Sebesar Rp800.000 Cair April 2023

Jika tercatat sebagai penerima BLT BSA, maka Anda bisa mencairkan dana bansos melalui Kantor Pos terdekat.

Kategori :