''Tidak mungkin logikanya solar itu menurun kebutuhannya dan enggak mungkin stagnan, pasti logikanya akan bertambah setiap tahun karena setiap tahunnya orang bertambah beli kendaraan maka bertambahlah kebutuhan solar. Maka pemerintah daerah harus pintar melobi kuota sejak awal tahun,'' pungkas Dempo.
(*)