Pernah Dinobati Jadi Camilan Terenak di Dunia, Ini 5 Resep Pisang Goreng Crispy dan Enak

Sabtu 08-06-2024,20:23 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

2. Resep pisang goreng renyah

Bahan:

- Pisang uli atau kepok 1 sisir

- Tepung terigu 50 gr

- Tepung maizena 50 gr

- Tepung beras 80 gr

- Mentega lelehkan 2 sdm

- Garam 1/2 sdt

- Gula pasir 1/2 sdt

- Minyak sayur (secukupnya)

- Air (secukupnya)

Cara membuat:

  • Kupaslah kulit pisang menjadi 3 potong bagian (tidak terputus).
  • Lalu campur semua bahan yang sudah disiapkan kemudian diaduk hingga menjadi adonan, dengan kekentalan sedang.
  • Setelah itu panaskan minyak, pastikan bahwa minyak benar-benar panas dengan api kecil.
  • Terakhir celupkan  pisang pada adonan kemudian goreng hingga kuning kecokelatan.
  • Setelah itu angkat dan tiriskan minyak lalu sajikan.

BACA JUGA: Tumis Hingga Omelette, Ini 5 Ide Olahan Sayur Bayam yang Lezat dan Sehat, Cek Resepnya

3. Resep pisang goreng rambutan

Bahan:

- 5 buah pisang kepok (potong memanjang hingga jadi 2 bagian)

Kategori :