Kematian akibat penyakit jantung merupakan penyebab utama kematian di dunia.
BACA JUGA:Dijamin Enak, Cek Cara Membuat Teh Jahe Nikmat di Sini, Minuman Wedang yang Baik untuk Kesehatan
Penyakit jantung disebabkan oleh beberapa faktor, salah satunya adalah tingginya kolesterol dan trigliserida dalam tubuh.
Mengonsumsi campuran jahe merah akan membantu mengatasi kadar kolesterol yang tinggi, sehingga dapat terhindar dari resiko penyakit jantung.
BACA JUGA:Sakit Tenggorokan? Yuk Konsumsi 10 Minuman Sehat Ini, Ada Teh Jahe hingga Jus Delima
4. Menghambat sel kanker
Jahe merah mengandung gingerol dan antioksidan yang dapat membantu menghambat pertumbuhan sel kanker seperti kanker usus besar, lambung, payudara, dan prostat.
Namun perlu diketahui, jahe merah bukanlah cara utama yang bisa dilakukan untuk menghindari risiko kanker.
jahe merah hanya bisa membantu menghambat perkembangan sel kanker dalam tubuh.
BACA JUGA:Wanita Perlu Tahu! Teh Jahe Ini Dipercaya Dapat Redakan Nyeri Haid, Cek Manfaat Lainnya di Sini
5. Menurunkan berat badan
Jika kamu sedang menjalankan program diet, mengkonsumsi jahe merah bisa menjadi solusinya.
Jahe merah mengandung capsaicin yang dapat mengurangi nafsu makan dan meningkatkan rasa kenyang.
Ketika nafsu makan berkurang, makan akan terjadi penurunan asupan kalori pula, sehingga akan memicu penurunan berat badan.
BACA JUGA:Resep Ayam Jahe Kukus, Masakan Khas Tiongkok yang Lezat dann Bergizi
6. Menjaga lambung dan pencernaan tetap sehat