5 Manfaat Buah Tomat untuk Kesehatan Tubuh, Nomor 3 Tak Terduga

Rabu 24-07-2024,07:00 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

3. Menjaga Kesehatan Jantung


--(Sumber : iStockPhoto)

Selain mengontrol tekanan darah, buah tomat juga baik untuk menjaga kesehatan jantung dan juga pembuluh darah lantaran buah yang satu ini dapat bembantu menjaga tekanan darah tetap terkontrol. 

Bukan hanya itu saja, kandungan lutein dan likopen di dalam buah tomat ini juga dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) yang dapat mengurangi resiko penyempitan dan penyumbatan di pembuluh darah. 

BACA JUGA:Wajah Kamu Kusam? Yuk Cerahkan dengan Rutin Pakai Masker Tomat, Begini Cara Buatnya

BACA JUGA:1.212 Anak di Kecamatan Babatan Seluma Serentak Lakukan Imunisasi Polio

Kedua kandungan inilah yang dapat menjadikan tomat sebagai salah satu makanan yang dapat membantu mencegah penyakit jantung dan juga penyakit stroke. 

4. Mengontrol Gula Darah

Buah tomat juga dapat membantu mengontrol kadar gula darah lantaran buah ini merupakan sumber serat yang baik untuk tubuh. 

BACA JUGA:5 Cara Hilangkan Jerawat dengan Tomat, Skincare Alami untuk Kulit Berminyak

BACA JUGA:Koalisi PDIP-PAN di Pilgub Bengkulu Berpotensi Pengaruhi Pilkada di Seluma

Oleh sebab itu, kandungan ini menjadikan buah tomat sebagai salah satu makanan dengan indeks glikemik rendah yang baik untuk dikonsumsi oleh penderita diabetes. 

5. Melancarkan pencernaan


--(Sumber : Doc/BETV)

Manfaat selanjutnya dari buah tomat ini adalah untuk melancarkan pencernaan. Hal ini lantaran buah tomat mengandung serat dan air yang tinggi. 

Kandungan inilah yang dapat bermanfaat untuk melancarkan saluran pencernaan karena serat dapat membantu menjaga saluran cerna dan mencegah terjadinya sembelit. 

Kategori :