3 Resep Jamu Beras Kencur yang Bisa Kamu Kreasikan di Rumah, Mudah Banget, Lho!

Senin 26-08-2024,13:31 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

BETVNEWS - Untuk kamu yang sedang mencari cara membuat jamu beras kencur sendiri di rumah, maka kamu bisa mencoba beberapa resep berikut ini. 

BACA JUGA:Pecah Rekor, PWI Bengkulu Koleksi 4 Medali di Porwanas XIV 2024

BACA JUGA:Sering Digunakan untuk Pengobatan, Ternyata Ini 5 Khasiat Kencur sebagai Obat Tradisional

Beras kencur sendiri merupakan salah satu jamu yang enak dan merupakan jamu tradisional khas Jawa dengan cita rasa manis dan dapat menghangatkan tenggorokan. 

Seperti namanya, jamu beras kencur ini memiliki bahan dasar utama beras dan kencur dan memiliki ciri khas aroma yang kuat serta sedikit rasa pedas.

Jamu yang satu ini cocok untuk dikonsumsi bagi mereka yang sedang masuk angin atau untuk memelihara kesehatan tubuh dan juga meningkatkan nafsu makan pada anak. 

BACA JUGA:Pelantikan 30 Wakil Rakyat Rejang Lebong Digelar Tertutup, Wartawan Dilarang Meliput

BACA JUGA:Bahlil Lahadalia Pastikan Dukungan Golkar ke Rohidin-Meriani di Pilgub Bengkulu, Ini Pesannya

Bukan hanya itu saja, jamu beras kencur ini mengandung antioksidan yang tentunya dapat menangkan berbagai penyakit kronis yang dapat terjadi pad tubuh. 

Jika kamu ingin memperoleh khasiat dari jamu yang satu ini, kamu bisa membuatnya sendiri di rumah karena jamu ini muudah untuk dibuat. 

Untuk itu, berikut telah BETV rangkum beberapa cara membuat jamu beras kencur sendiri melalui resep yang dapat kamu simak dalam artikel berikut. 

BACA JUGA:5 Manfaat Kencur untuk Wanita yang Tak Boleh Dilewatkan, Salah Satunya Bantu Atasi Nyeri Menstruasi

BACA JUGA:Tak Hanya Baik untuk Pencernaan, Ini Manfaat Buah Kelapa yang Perlu Kamu Ketahui

Cara Membuat Jamu Beras Kencur

1. Jamu Beras Kencur Ala Rumahan 

Kategori :