Baik untuk Daya Tahan Tubuh, Ini Resep Racikan Air Rebusan Kunyit, Dijamin Aman Dikonsumsi

Minggu 01-09-2024,16:48 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

4. Mengatasi perut kembung

Dengan mengonsumsi kunyit dapat membantu otot pada pencernaan tetap bergerak lancar.

Saat merasa buang gas yang berlebihan menandakan bahwa kondisi perut sedang tidak baik-baik saja.

Adanya kurkumin pada kunyit membantu mengurangi suatu tekanan gas di perut dan membantu lambung segera menghentikan produksi asam yang berlebihan.

BACA JUGA:4 Resep Minuman Segar Olahan Pisang Ini Perlu Dicoba, Bisa Bikin Jus Mangga Pisang

BACA JUGA:Resep Air Rebusan Sereh Ini Manjur Atasi Sakit Perut, Cobain Sekarang

Inilah resep membuat racikan air rebusan kunyit yang sehat dan bisa kamu sajikan di rumah. Semoga bermanfaat.

Kategori :