Ada Tempe dan Tahu Bacem, Inilah 3 Jenis Olahan Makanan Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes

Minggu 01-09-2024,19:40 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

Bumbu:

  • 2 siung bawang putih
  • 2 siung bawang merah
  • 1 sdm roommbutter (optional)
  • garam, gula, lada bubuk dan pala bubuk secukupnya

BACA JUGA:Tinggi Antioksidan! Inilah 6 Manfaat Kacang Kapri untuk Kecantikan, Bagus Menjaga Kesehatan Kulit

BACA JUGA:Puspa Langka, Rafflesia Jenis Kemumuensis Ditemukan Kembali Mekar di Bengkulu Utara

Cara membuat:

  • Rendam kembang tahu dengan air hangat hingga lunak, potong-potong dan buat simpul.
  • Kupas dan potong-potong sayur dan bahan lainnya. Rebus air hingga mendidih dan masukkan sayuran.
  • Tunggu hingga lumayan empuk. Masukkan kembang tahu, bakso, bihun dan telur puyuh.
  • Iris tipis bawang putih dan bawang merah. Tumis hingga harum, masukkan roombutter, lada dan pala bubuk, tumis hingga harum. Angkat.
  • Masukkan ke dalam rebusan sayur, masak hingga harum. Tes rasa, jika sudah sedap, angkat.
  • Sajikan sop sayur kembang tahu.

BACA JUGA:4 Resep Camilan Enak dan Simpel Sehari-hari, Cobain Puding Susu Oreo Ini

BACA JUGA:7 Faktor Ini Pengaruhi Tinggi Badan Badanmu, Ada Genetika hingga Kualitas Tidur

3. Resep Oatmeal Susu Pisang

Bahan:

  • 1/2 cangkir oatmeal
  • 100 ml susu cair rendah gula
  • 1 sdm biji chia (chia seeds)
  • 1 buah pisang, dipotong-potong
  • 1 sdm madu

Cara Membuat:

  • Hangatkan susu. Campurkan semua bahan dalam mangkuk, hancurkan setengah buah pisang. Aduk rata.
  • Beri setengah potongan pisang sisanya di atas oatmeal. Nikmati oatmeal susu pisang untuk sarapan.

BACA JUGA:7 Cara Menambah Tinggi Badan Secara Alami, Salah Satunya Istirahat yang Cukup

BACA JUGA:Jelang Triwulan Terakhir, Pj Walikota Tegaskan Seluruh OPD Tuntaskan Kegiatan Tepat Waktu

Demikian 3 jenis olahan makanan aman dikonsumsi penderita diabetes. Selamat coba dan semoga suka.

Kategori :