Kandungan buah ceri
- Protein: 1,1 gram
- Lemak: 0,2 gram
- Karbohidrat: 16 gram
- Gula: 13 gram
- Kalsium: 13 mg
- Zat besi: 0,23 mg
- Kalium: 222 mg
- Thiamin (vitamin B1): 0,027 mg
- Riboflavin (vitamin B2): 0,033 mg
- Niasin (vitamin B3): 0,154 mg
- Vitamin A: 3 mcg
- Kolin: 6,1 mg
- Vitamin C: 7 mg
- Folat: 4 mcg
- Vitamin K: 2,1 mcg
- Vitamin E: 0,07 mg
BACA JUGA:10 Manfaat Mandi Pagi untuk Kesehatan, Tingkatkan Energi Kebaikan hingga Atasi Hidung Tersumbat
BACA JUGA:Pelamar CPNS Diberikan Kesempatan Pakai Materai Tempel, Begini Penjelasan BKN
Manfaat Buah Ceri untuk Kesehatan
1. Mengatasi Peradangan dan Kerusakan Otot
--(Sumber foto: Web/alodokter.com)
Manfaat buah ceri untuk kesehatan yang pertama adalah mampu mengatasi peradangan dan kerusakan otot.
Hal tersebut karena buah ceri memiliki sifat antiradang sehingga kerusakan otot yang disebebkan oleh peradangan dapat diatasi dengan baik.
2. Menjaga Kadar Kolesterol
--(Sumber foto: Web/Merdeka.com)
Manfaat buah ceri untuk kesehatan berikutnya adalah membantu menjakadar kolesterol.
Hal tersebut karena buah ceri memiliki kadar serat tinggi yang berfungsi menahan kenyang lebih lama sehingga berat badan tetap terjaga.
BACA JUGA:Daftar CPNS Boleh Pakai Materai Tempel, Kantor Pos Bintuhan Pastikan Stok Aman
BACA JUGA:7 Bahaya Mandi Malam untuk Kesehatan, Perburuk Gejala Rematik hingga Tingkatkan Resiko Hipotermia
Dengan begitu terhindari dari obesitas sekaligus kolesterol. Seperti yang diketahui bahwa obesitas dapat menyebabkan meningkatnya kadar kolesterol dalam darah.
3. Mengurangi Stres Oksidatif